Thursday, 03 January 2013 | |
ASIANplus Edisi 507 - BINTANG KOREA
Setelah mengikuti tes masuk perguruan tinggi, Krystal f(x) dan
Kang Ji Young KARA dipastikan masuk Universitas Sungkyunkwan. Tanggal 8
Desember lalu, mereka sudah mendaftarkan diri sebagai mahasiswa baru
angkatan tahun 2013. “Para personel termuda dari girlband KARA dan f(x)
sudah tak sabar untuk masuk Universitas mereka. Keduanya akan mengambil
jurusan seni,” terang agensi mereka.
Bulan lalu, Krystal sudah diterima sebagai mahasiswa baru jurusan teater di Universitas Sungkyunkwan dan Universitas Hanyang. Namun setelah berdiskusi dengan orang tuanya, adik Jessica Girls’ Generation ini memutuskan untuk masuk Universitas Sungkyunkwan. Di sisi lain, Ji Young juga memutuskan untuk masuk jurusan akting di Universitas Sungkyunkwan. |
Sabtu, 05 Januari 2013
Krystal f(x) &Ji Young KARA Masuk Universitas Sungkyunkwan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar